Polres Madiun – Kapolres Madiun Ajun Komisaris Besar Polisi ( AKBP) Anton Prasetyo melalui AKP Agus Priyanto, SH Pada hari Jumat tanggal 20 Januari 2023 Pkl 08.45 WIB di Mapolsek Nglames telah dilaksanakan Pisah pamit anggota Polsek Nglames yang pindah tugas ditempat yang baru dan serah trima pengurus bhayangkari ranting Nglames.Beberapa pesan Kapolsek Nglames diantaranya bagi anggota yang mutasi tetep jadi saudara karena ini kebutuhan dinas, dilanjutka pemberian cinderamata dan acara ramah tamah,dan ditutup dengan do’a.
Kegiatan tersebut merupakan bentuk empati dan ucapan terima kasih Kapolsek Nglames beserta anggota kepada anggota yang akan melaksanakan tugas di tempat yang baru semoga selalu diberikan kesehatan, keselamatan dan tetap semangat dalam bertugas.( ADH )
Discussion about this post